Among Us Game Apa? | Animbis #1 - Animbis

Animbis

Situs terlengkap seputar jepang.

Breaking

Home Top Ad

ReduX Store Indonesia

Cari Aja

Sabtu, 26 September 2020

Among Us Game Apa? | Animbis #1

Among-Us

 Animbis.com - Among Us adalah sebuah permainan yang bertemakan antariksa yang mengharuskan kita untuk mencari siapa impostornya atau menyelesaikan semua misi (Kalo Crewmate) dan Sedangkan Impostor itu sendiri mengharuskan mensabotase (memfitnah) atau membunuh pemain lain.


Game ini sangat mengandalkan kecerdasan, entah kecerdasan intelektual atau kecerdasan berbohong. Game ini memiliki beberapa aturan atau cara bermainnya. Nah, buat kamu yang masih baru bermain game ini.


Gue akan membagikan beberapa hal yang harus kamu ketahui dan pahami saat bermain game among us ini. Karena kalo engga ya kamu akan kalah dan difitnah (mungkin).


1. Impostor

Impostor atau penghianat adalah sebuah karakter di among us yang memiliki tujuan untuk membunuh semua crewmate. Nah, impostor ini memiliki beberapa kelebihan seperti:


   > Dapat Membunuh

Kalo kamu menjadi seorang impostor, kamu akan bisa membunuh orang lain yang ada dikapal. Akan tetapi hati-hati, karena jika ada yang melihat. Orang yang melihat itu bisa menekan emergency dan melaporkan pada yang lain.


   > Dapat Meyabotase

Seorang imposter selain dapat membunuh, dia juga dapat mensabotase kapal. Seperti merusak oksigen dan reaktor. Dan kalo gak ada yang memperbaiki sabotase itu, semua crewmate mati dan impostor akan menang.


2. Crewmate

Crewmate adalah anggota kapal yang memiliki tujuan untuk memperbaiki kapal (menyelesaikan beberapa tugas). Dan crewmate juga memiliki beberapa kelebihan, yaitu:


   > Menyelesaikan Misi

Dengan menyelesaikan semua misi crewmate, nantinya crewmate akan menang dan impostor kalah. Tapi tentunya gak semudah itu karena akan ada impostor yang membunuh kita.


   > Emergency

Seorang crewmate juga bisa menekan tombol keadaan darurat. Ketika ada tombol keadaan darurat ini, semua orang yang ada dikapal bisa berdiskusi dan memvoting siapa yang impostor. Dengan jumlah crewmate yang banyak ini bisa memudahkan untuk menebak dan memvote seorang impostor.


Itulah beberapa hal yang harus kamu perhatikan saat bermain game among us ini. Jangan lupa baca artikel yang lainnya seputar game dan oiya among us akan ada versi keduanya jadi ikuti terus animbis blog untuk mendapatkan informasi tentang game.


Jika kamu punya ide bisnis dan ingin bekerjasama dengan animbis blog, kamu bisa hubungi kami lewat email di smanforlearn@gmail.com.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar