5 Fakta Menarik Emma di Yokusoku No Neverland - Animbis

Animbis

Situs terlengkap seputar jepang.

Breaking

Home Top Ad

ReduX Store Indonesia

Cari Aja

Kamis, 24 Desember 2020

5 Fakta Menarik Emma di Yokusoku No Neverland

Emma The Promised Neverland

 Animbis.com - Karakter Emma di Anime Yokusoku no Neverland atau dalam bahasa inggris disebut The Promised Neverland ini adalah karakter inti dalam cerita anime ini.


Kalo dibandingkan Norman dan Ray, Emma lah yang lebih cenderung banyak disorot. Itu menandakan kalo memang diantara 3 karakter utama itu, emma lah yang lebih bisa dikatakan inti dari karakter utama. Seperti halnya setiap karakter yang memiliki sifat dan kemampuan yang berbeda-beda.


Pada artikel kali ini animbis akan membahas 5 Fakta Menarik Emma yang ada di Yokusoku no Neverland ini. Berikut beberapa fakta menarik tentang ema, diantaranya yaitu:


Kemampuan Fisiknya Lebih Tangguh dibanding Ray dan Norman

Kita tau kalo ketiga karakter utama ini memiliki kemampuan unggulan yang berbeda-beda. Seperti Norman adalah orang yang Cerdas, Ray adalah orang yang Pintar dan Emma adalah orang yang tangguh atau energik.


Jadi walaupun kemampuan kepintarannya Emma masih kalah dengan Norman dan Ray. Dia masih bisa dikatakan unggul lewat ketangguhannya.


Sangat Penyayang

Emma adalah orang yang paling menyayangi setiap orang yang ada di panti asuhan tersebut. Karena itulah banyak anak-anak panti asuhan yang mengenal dan menyayangi balik Emma. Ya dia adalah sosok yang sangat Humble di panti asuhan tersebut. Walaupun berbeda-beda keluarga akan tetapi Emma sudah mengganggap semua anak yang ada di panti asuhan tersebut adalah keluarganya.


Sosok yang Pemaaf

Selain sangat penyayang, Emma juga adalah orang yang sangat pemaaf. Karena ada scene dimana Ray menghianati Norman dan Emma. Dengan kecerdasan Norman, Ray pun ketahuan dan akan meninggalkan Ray di Panti asuhan sendirian.


Akan tetapi Emma malah memaafkan Ray dan ingin tetap mengajak Ray keluar dari panti asuhan tersebut. Ini adalah scene yang membuktikan kalo Emma adalah sosok yang pemaaf.


Sedikit Ceroboh dan Selalu Positif Thinking

Emma bisa dikatakan adalah orang yang sedikit ceroboh dan selalu positif thinking. Terkadang sesekali Norman dan Ray harus membackup keceroboannya Emma. Walaupun begitu Emma adalah orang yang berfikir positif berbeda sekali dengan sifat Ray di Yokusoku no Neverland ini.


Peduli Kepada Sesama

Emma adalah orang yang peduli kepada sesama anak-anak panti asuhan. Bukan cuma yang ada di satu wilayah panti asuhan akan tetapi Emma berjanji akan membantu mengeluarkan anak-anak panti asuhan yang lain. Setelah Emma dan yang lainnya berhasil keluar dari panti asuhan tersebut.


Itulah 5 Fakta Menarik Emma di Yokusoku No Neverland. Jangan lupa baca artikel seputar Anime dan Hiburan Lainnya hanya di Animbis Blog, Media Hiburan Terbesar.


Dapatkan juga produk esklusif di ReduX Store karena ada penawaran menarik dari Animbis Blog untuk pembacanya. Jadi kuy buruan dapatkan produk ekslusifya segera [disini] dan jangan sampai kehabisan ya.


Dan jika kamu ingin beriklan di Animbis Blog atau berkolaborasi bisnis dengan kami, kamu bisa menghubungi kami lewat email di smanforlearn@gmail.com.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar